Berita

Berita Thumbnail
Kamis, 10 Januari 2019
Oleh: Admin

CALL FOR PAPERS: SEMINAR NASIONAL PEMBANGUNAN DAN WILAYAH BERKELANJUTAN (PWKB)

Fakultas Arsitektur Lanskap & Teknologi Lingkungan (FALTL) secara rutin mengadakan kegiatan seminar tahunan, guna mewadahi kegiatan keilmuan para pendidik Indonesia. Kegiatan seminar merupakan anjang pertemuan serta bertukar pikiran dan pengalaman di antara para pakar, akademisi, dan praktisi, dalam berbagai topik bidang keilmuan terkait dengan pembangunan berkelanjutan. Kegiatan seminar ini dilaksanakan atas kerja sama antara FALTL Usakti, Asosiasi Sekolah Perencanaan Indonesia (ASPI) dan PT. Debindo Multi Adhiswasti, dengan Judul : SEMINAR NASIONAL PEMBANGUNAN WILAYAH DAN KOTA BERKELANJUTAN (PWKB). Tema Seminar: Pengelolaan Metropolitan Berkelanjutan, yang akan dilaksanakan pada tanggal 26 Maret 2019 di Gedung D Lt.8 Kampus A Universitas Trisakti

TEMPLATE PAPER DAPAT DIUNDUH PADA:

Download template PWKB 2019

Formulir Registrasi

Floatin Button
Floatin Button